Apakah kalian tahu tentang Payment Gateway Berlisensi Bank Indonesia ? jika belum maka kalian harus membaca artikel berikut ini hingga selesai. Seperti yang kalian tahu bahwa di era digital ini hampir setiap kegiatan dilakukan secara online salah satunya yaitu dalam hal proses pembayaran. Dimana sekarang ini telah banyak sekali metode pembayaran yang bisa dipilih dan disediakan oleh para penjual di toko online.
Namun perlu kalian ketahui apabila kalian ingin menyiapkan metode pembayaran yang lengkap maka kalian harus menyediakan akun rekening dari berbagai bank. Namun hal tersebut tidak akan terjadi apabila kalian menggunakan payment gateway dari faspay. Karena dengan menggunakan faspay maka kalian hanya perlu menyediakan satu akun untuk mengotorisasi banyak metode pembayaran.
Dimana sekarang ini faspay menjadi salah satu pilihan payment gateway terbaik yang bisa digunakan oleh masyarakat indonesia. hal tersebut dapat dilihat dari faspay yang seorang ini menjadi salah satu Payment Gateway Berlisensi Bank Indonesia. dengan adanya lisensi tersebut tentunya menjadi salah satu tolak ukur dimana faspay telah menjadi salah satu fintech terbaik yang ada di indonesia.
Hal tersebut sesuai dengan peraturan bank indonesia yang diatur dalam nomor 18/40/PBI/2016. Dimana dalam peraturan tersebut diatur bahwa setiap fintech di indonesia apabila ingin beroperasi harus memiliki lisensi yang dikeluarkan oleh bank indonesia. untuk mendapatkan lisensi itu sendiri tentunya bukanlah hal yang mudah karena terdapat beberapa persyaratan yang harus dipenuhi untuk bisa mengajukan lisensi dari bank indonesia.
Setelah berbagai persyaratan yang dibutuhkan terpenuhi maka perusahaan fintech bisa menjalankan fungsinya. Dimana ketika sebuah perusahaan fintech telah mendapatkan lisensi maka hal tersebut sudah menjadi salah satu bukti bahwa perusahaan fintech tersebut merupakan salah satu yang terbaik. Hal tersebutlah yang sekarang ini dapat kita lihat Dari faspay sebagai salah satu fintech terbaik dari indonesia yang mendapatkan lisensi dari bank indonesia.
Itu tadi beberapa informasi mengenai Payment Gateway Berlisensi Bank Indonesia yang akan berguna untuk menambah pengetahuan kalian.